PENJAS-BOLA BESAR- PERTEMUAN 1
A. Permainan Bola Besar Melalui Permainan Sepak Bola
1. Sejarah dan Pengertian Sepak Bola
Sepak bola modern mulai berkembang di Inggris dengan menetapkan peraturan-peraturan dasar dan menjadi sangat digemari oleh banyak kalangan. Pada tahun 1904, asosiasi tertinggi sepak bola dunia (FIFA) dibentuk dan pada awal tahun 1900-an, berbagai kompetisi dimainkan diberbagai Negara.
Sepak bola (bahasa inggris : Football atau Soccer) adalah cabang olahraga yang menggunakan bola yang umumnya terbuat dari bahan kulit dan dimainkan oleh dua tim yang masing-masing beranggotakan 11 (sebelas) orang dalam dua babak (2 x 45 menit) dengan waktu istirahat 10 menit yang bertujuan untuk mencetak gol sebanyak-banyaknya dengan memasukan bola ke gawang lawan.
2. Sarana dan Prasarana
- panjang = 100-110 m
- Lebar = 64-75 m
- Lebar = 7,32 m
- Tinggi = 2,44 m
- Berat = 410-450 gram
- Keliling = 68-70 cm
3. Aktivitas Pembelajaran Permainan Sepak bola
a. Tehnik menendang bola menggunakan kaki bagian dalam/luar/punggung kaki
cara melakukannya :
1) Berdiri sikap melangkah rileks
2) Letakkan bola di samping bagian dalam kaki depan segaris dengan kaki belakang
3) Pandangan ke arah bola
4) Ayunkan kaki belakang ke arah bola, perkenaan bola dengan sisi dalam kaki/pergelangan kaki di putar ke luar jika menggunakan kaki bagian dalam
5) Ayunkan kaki belakang ke arah bola, perkenaan bola dengan sisi luar kaki/pergelangan kaki di putar ke dalam jika menggunakan kaki bagian luar
1) Berdiri sikap melangkah rileks
2) Letakkan bola di samping bagian dalam kaki depan segaris dengan kaki belakang
3) Pandangan ke arah bola
4) Ayunkan kaki belakang ke arah bola, perkenaan bola dengan sisi dalam kaki/pergelangan kaki di putar ke luar jika menggunakan kaki bagian dalam
5) Ayunkan kaki belakang ke arah bola, perkenaan bola dengan sisi luar kaki/pergelangan kaki di putar ke dalam jika menggunakan kaki bagian luar
Nama:Fitria Wahyuni
BalasHapusSaya sudah nembaca semua
materinya pak.
REDA RAHMASARI sudah siap membaca semua materinya pak
BalasHapusNama:Zulfa Karina
BalasHapusSaya sudah siap membaca semua
materinya pak
Rama tiana
BalasHapusSaya sudah siap membaca materinya pak
salmina sari
BalasHapusSya sudah membacanya nyapak.
Tapi kok materinya sama dengen pelajaran kls 1 pak
Feri mardiansah
BalasHapusSudah siap
Elvi salmida sudah siap membaca materi ya pak
BalasHapusMildasim
BalasHapusSudah siap bljr
Yenni sukrina
BalasHapusSaya sudah siap membaca materi